Mengenal Harga Sepatu Converse Original

Converse adalah salah satu produsen sepatu terkenal di dunia yang menjual produknya di Indonesia. Sepatu merek Converse bukan hanya diminati karena fungsinya seperti sepatu pada umumnya, namun juga terkenal modis ketika dikenakan.

Hal ini dikarenakan motif dan warna sepatu Converse mempunyai variasi yang unik untuk setiap jenisnya. Tidak heran jika sepatu Converse ini mempunyai banyak penggemar di Indonesia, walaupun dengan harga yang mahal.

Harga ini juga membuat banyak beredar sepatu Converse tiruan di pasaran Indonesia yang dijual dengan harga lebih murah. Bagi Anda yang ingin membeli sepatu Converse original bisa membeli di website resmi Converse atau di outlet resminya. Jadi jangan tertipu dengan sepatu berlogo Converse palsu yang ada di pasaran.

Harga sepatu Converse original

Sebagai anak perusahaan Nike, Converse selalu konsisten memproduksi sepatu karet sejak berdiri pada tahun 1908. Ada banyak model sepatu Converse yang bisa menarik perhatian Anda yang tertarik untuk membelinya.

Sebut saja beberapa serial ternama seperti Chuck Taylor All Star, Jack Purcell, Cons dan Chuck Taylor All Star II. Selain itu, sepatu Converse juga diproduksi untuk berbagai jenis kelamin, mulai dari pria, wanita juga anak-anak.

Tak heran jika banyak orang di seluruh dunia yang menyukai produk yang satu ini. Modelnya yang klasik dan menarik disebut-sebut merupakan salah satu keunggulan dari produk ini. Berikut beberapa Harga Sepatu Converse Original dan harganya:

Chuck 70: Rp. 1.499.000

Chuck 70 Todd Snyder: Rp. 1.599.000

Chuck 70 Josh Vides: Rp. 1.999.000

Chuck Taylor All Star: Rp 1.099.000

Chuck 70 Canvas: Rp. 999.000

Weapon CX Josh Vides: Rp. 2.199.000

Pro Leather Josh Vides: Rp. 1.799.000

Jack Purcell Todd Snyder: Rp. 1.599.000

Chuck 70 Come Tees: Rp. 1.599.000

Chuck Taylor All Star Canvas: Rp. 799.000

Run Star Hike Canvas Platform: Rp. 1.199.000

Chuck Taylor All Star Leather: Rp. 859.000

Chuck Taylor All Star Move Canvas: Rp. 999.000

Chuck Taylor All Star Canvas: Rp. 759.000

Chuck Taylor All Star Cx Pop Bright: Rp. 1.299.000

Chuck 70 Paint Solatter: Rp. 1.299.000

Run Star Hike Canvas Platform: Rp. 1.099.000

Run Star Motion Canvas Platform: Rp. 1.799.000

Chuck 70 Mule Crafted Jacquard: Rp. 1.299.000

Chuck Taylor All Star Move Platform: Rp. 1.199.000

Chuck Taylor All Star Embosed Leather: Rp 1.299.000

Chuck Taylor All Star Stitched Recycled Canvas: Rp. 899.000

Chuck Taylor All Star Wave Ultra Easy On: Rp. 559.300-Rp. 639.200

Chuck 70 Hiking Stitched Canvas: Rp. 1.049.300-Rp. 1.499.000

Pro Leather Lite: Rp 1.299.000

Chuck Taylor All Star Cx Marbled: Rp 1.298.000

Jack Purcell Vantage Crush: Rp 1.499.000

One Star Pro Carhartt: Rp 1.599.000

Chuck 70 Triple Stitch Canvas: Rp 1.299.000

Chuck 70 Crafted Split Construction: Rp 1.599.000

Converse Cons Chuck Taylor All Star Pro: Rp. 1.299.000

Chuck Taylor All Star Shoreline: Rp 759.000

Chuck Taylor All Star Lift Golden Elements: Rp 1.299.000

Chuck Taylor All Star Move Ombr: Rp 1.199.000

Chuck Taylor All Star Lift Things To Grow: Rp 1.199.000

Cons Louie Lopez Pro Nubuck Leather: Rp 1.499.000

Chuck Taylor All Star Flux Ultra: Rp 1.199.000

Harga sepatu converse original sebenarnya tergantung jenis dan model sepatu. Dan pastinya sesuaikan dengan budget yang Anda miliki. Dan tentunya beli produk original jangan beli sepatu yang KW nanti bisa rugi. Selain budget yang ada punya, perlua juga diperhatikan juga dalam membeli sepatu untuk apa kebutuhannya biar menjadi hal yang sangat bermanfaat.

Itulah beberapa model sepatu Converse original beserta harganya, semoga artikel ini bisa membantu anda untuk memilih sepatu yang tepat sesuai keinginan anda.

Leave a comment

All fields marked with an asterisk (*) are required